Halo, sekarang kita akan membahas tentang DevOps ya, karena sudah banyak artikel yang membahas tentang ini, maka awalnya saya ragu untuk membuatnya.. karena secara umum pengertian dan polanya hampir sama. Namun sepertinya akan saya paparkan dulu menurut pengalaman saya, karena saya juga akan menjelaskan tentang DevSecOPs.
Oke seperti gambar diatas DevOps itu perpaduan antar Development dan Operations ya.. jadi harapannya supaya dapat mempersingkat proses development.. nah cycle ini mirip dengan Agile ya.. Jadi apa itu agile gak perlu saya jelasin ya kalian bisa baca disini.. Nah intinya Agile itu proses/fasenya dapat berulang.. Agile mirip juga dengan spiral ya namun biasanya spiral methodology untuk porject yang besar dan jangka panjang sedangkan Agile itu project jangka pendek yang biasanya 3-6 bulan.. biasanya juga ada sprint di Agile methodology ya guysss..
Nah DevOps tak lepas juga dari yang namanya microservices, saya sudah bahas microservices bisa baca disini ya… Jadi DevOps akan bekerja untuk menjalankan dan mempermudah sistem dari microservices..
Pengalaman pertama saya menerapkan DevOps dan microservices adalah di Kominfo Kota Denpasar ya.. disana saya menggunakan Docker, Kubernetes, dan Monitoring System yang serverless. oke cukup sekian dulu dari saya yaa cyaaa…